Month: November 2021

Output&Outcome

Output dan Outcome: Dipinjam untuk Mengukur Keberasilan Magang Permisi Ketika belajar manajemen sering mendengar kata output dan outcome, 2 (dua) kata ini dalam berbagai kesempatan. Output dan outcome. Terdengar sekilas sepertinya arti dan maknanya sama. Namun ternyata keduanya berbeda. Sudah tahu perbedaan dari kedua kata tersebut? Beda output dan outcome adalah dari segi jangka waktu …

Khutbah Nikah

Khutbah Nikah: Perkawinan Aris Munadar &Siti Fatimah Nurrahmah Oleh:  KH. Moh. Sulhan   بسم الله الرحمن الرحيم إن الحمد لله , نحمده ونستعينه , ونستغفره , ونعوذ بالله من شرور أنفسنا , ومن سيئات أعمالنا , من يهده الله فلا مضل له , ومن يضلل فلا هادي له , وأشهد أن لاإله إلا الله وحده …

Pesan Untuk Aris dan Ima

Pesan dan Nasihat untuk Putra-Putriku (Aris & Ima) Pada pagi hari  Ahad 7 Nopember 2021 M (2 Rabiul Akhir 1443 H), yang  berbahagia  ini,  Ibu  dan  Bapak ingin  menyampaikan  pesan  dan  nasehat, sebagai ungkapan cinta kasih orangtua kepada putranya. Atas perhatiannya saya ucapkan terima kasih. Anaku, Aris & Ima, kiranya membukakan hati untuk memperhatikan, dengan harapan …

Tafakur dan Tadabur

TAFAKUR DAN TADABUR: Mengantarkan manusia pada tasyakur dan Tadzakkur PERMISI Manusia diberikan anugerah oleh Allah SWT berupa akal dan pikiran serta hati. Tidak lain, untuk berfikir. Dalam kajian Islam ada istilah yang disebut dengan tafakur, tadabur dan tasyakur. Semuanya merujuk pada urusan berfikir atau merenung serta imbasnya. Amal perbuatan dengan segala macamnya, baik amalan hati …

Inspirasi Mengharap Rizki

Inspirasi Mengharap Rizki Rizki setiap orang sudah diatur oleh Allah SWT. Sebagai manusia, mereka hanya berusaha dan bersyukur atas apa yang telah dimiliki. Membahas tentang Rizki, uang ataupun penghasilan bukanlah satu-satunya bentuk Rizki. Sebab, segala sesuatu yang telah didapat setiap manusia di muka bumi adalah apa yang dimaksud dengen Rizki itu sendiri. Kita tidak pernah …